Laporan ini adalah hasil tinjauan strategis ketahanan pangan dan gizi di Indonesia yang ditugaskan oleh World Food Programme (WFP), Perserikatan Bangsa-Banga (PBB), dan dikonseptualisasikan dan dilaksanakan oleh tim penelitidari The SMERU Research Institute.
Juli, 2020 |
Palmira Permata Bachtiar, Luhur Bima, Michelle Andrina, Nila Warda, Asri Yusrina
Studi ini menemukan bahwa peserta program Kartu Prakerja yang sesuai dengan sasaran pelatihan juga terdampak pandemi COVID-19 sehingga mereka juga sesuai dengan sasaran bansos.