Our Expertise

research

Studi baseline ini mengukur kepercayaan dan keyakinan di antara OMS GEDSI, dan pemerintah provinsi dalam proses pembangunan di daerah.

Ana Rosidha Tamyis, Palmira Permata Bachtiar, Asri Yusrina, Wiwin Purbaningrum, Fitri Ayunisa

event

HTHT (High-Touch High-Tech) Implementation adalah proyek pilot pendidikan matematika di tingkat Sekolah Menengah Pertama yang dipimpin oleh The Asian Development Bank Institute (ADBI), bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Tanoto Foundation, The SMERU Research Institute, Surala.net, JPAL SEA, dan Mentari Teachers Academy.


event

Forum From Research to Policy yang bertema “Membentuk Masa Depan yang Damai dan Tangguh: Diskusi tentang Kesetaraan Gender, Maskulinitas, Perlindungan Sosial, dan Upaya Perdamaian di Wilayah Konflik” bertujuan meningkatkan pemahaman mengenai masalah-masalah penting yang berkaitan dengan maskulinitas dan kesetaraan gender dalam konflik dan pembangunan perdamaian di wilayah konflik.


publication

Dua puluh tahun setelah diterapkannya Undang-Undang (UU) No. 21 Tahun 2001 tentang Otonomi Khusus bagi Provinsi Papua, dua daerah di wilayah ini (Papua dan Papua Barat) masih merupakan provinsi dengan tingkat kemiskinan tertinggi dan tingkat pembangunan manusia terendah di Indonesia.


research

Penelitian ini mengkaji transisi penghidupan setelah berakhirnya kegiatan penambangan di Sawahlunto, Sumatra Barat, dan cara mewujudkan transisi yang berkeadilan menuju ekonomi lokal pascapenambangan.

Rika Kumala Dewi, Ruhmaniyati , Sri Murniati, Affandi Ismail

Bagikan laman ini