Menyeleksi Guru di Indonesia: Memprediksi Kinerja Guru dengan Informasi dari Tes Seleksi Pendidikan Profesi Guru Prajabatan

Pemantauan, Evaluasi, dan Pembelajaran

Publikasi ini hanya tersedia dalam Bahasa Inggris. 

---

Program RISE di Indonesia mempelajari apakah tes penyaringan calon guru ke dalam Pendidikan Profesi Guru (PPG) dapat memprediksi kinerja mereka di akhir program dan dalam situasi kelas yang sebenarnya di awal karir mengajar mereka. Dengan menggunakan data administratif dari 1.291 calon guru sekolah dasar, kami menemukan bahwa kriteria penerimaan, termasuk rata-rata indeks prestasi (IPK), tes penerimaan online, dan skor wawancara, dapat memprediksi kinerja calon guru terkait pengetahuan mereka dan ujian praktik mengajar di akhir mereka program pendidikan.

.

Laporan ini adalah bagian dari seri kertas kerja RISE — program penelitian sistem pendidikan berskala besar yang didukung oleh Pemerintah Inggris melalui Department for International Development (DFID), Pemerintah Australia melalui Department of Foreign Affairs and Trade (DFAT), dan Bill & Melinda Gates Foundation.

Bagikan laman ini

Penulis 
Luhur Bima
Asri Yusrina
Daniel Suryadarma
Emilie Berkhout
Penulis
Daniel Suryadarma
Emilie Berkhout
Penyunting 
Wilayah Studi 
Nasional
Topik Penelitian 
Kata Kunci 
seleksi guru
pendidikan guru
kriteria penerimaan
hasil belajar siswa
Tipe Publikasi 
Kertas Kerja