Research

Nina Toyamah, Rika Kumala Dewi, Widjajanti Isdijoso, Jonathan Farez Satyadharma

Tujuan utama inisiatif ini adalah mengembangkan kajian pendahuluan terkait pembangunan pemuda yang akan menjadi dasar bagi pendekatan advokasi untuk meningkatkan lingkungan dan arah kebijakan terkait isu-isu pemuda dalam pembangunan Indonesia sepanjang 2025–2045.

Risa Wardatun Nihayah, Shintia Revina, Wahyu Farrah Dina, Dyana Wjayanti
Asep Suryahadi, Bambang Cahyono Hadi, Hariyanti Sadaly, Niken Kusumawardhani, Ratri Indah Septiana, Heni Kurniasih, Yudi Suwarna, Muhammad Harits Kamaaluddin

Sebagai host institution Task Force 5, SMERU bertanggung jawab untuk memimpin seleksi proposal catatan kebijakan serta sekaligus memastikan keselarasan catatan kebijakan tersebut dengan agenda G20 dan T20.

Asep Suryahadi, Hafiz Arfyanto, Nina Toyamah, Ruhmaniyati , Lia Amelia, Affandi Ismail

Penelitian ini bertujuan mendapatkan pemahaman lebih baik tentang kesejahteraan lansia dan program perlindungan sosial yang menyasar kelompok ini.

Akhmadi , Sylvia Andriyani Kusumandari, Akhmad Ramadhan Fatah

Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan program PEN di Kementerian Ketenagakerjaan dalam mendukung pencapaian tujuan pemulihan ekonomi pada masa pandemi COVID-19.